Dua Rumah Pimpinan KPK Dijaga Ketat Kepolisian


DUNIABERITA SOSMED - Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Argo Yuwono mengatakan bahwa pihaknya melakukan penjagaan selama 24 jam di rumah duka pimpinan KPK Agus Rahardjo dan Laode M Syarif, yang rumahnya di teror bom, Rabu (9/1/2019).

Dari rumah Ketua KPK Agus yang berada di Perumahan Graha Indah, Jatiasih, Kota Bekasi mendapat teror berupa benda yang mirip dengan bom paralon yang disangkutkan ke pagar rumah pada pukul 05.30WIB.

Sedangkan rumah Wakil Ketua KPK Laode yang berada di Jalan Kalibata Selatan, Jakarta Selatan dilempar dua bom molotov oleh oknum yang tidak dikenal pada Rabu dini hari.

"Kita jaga ada enam personel, 24 jam kita jaga (polisi) pakaian dinas juga, ada pakaian preman yang memantau," ucap Argo di Mapolda Metro Jaya, Kamis (10/1/2019).

Pihak kepolisian telah membentuk tim khusus yang terdiri dari tim Inafis dan Laboratorium Forensik dibantu Densus 88 untuk mengungkap kasus tersebut. Polisi juga telah memeriksa sejumlah saksi yang berad di lingkungan rumah kedua pimpinan KPK.
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar


Popular Posts

Featured Post

10 Situs Judi Online Terpercaya dan Terbaik Indonesia

Situs Judi Online Di Indonesia Situs judi online sudah menjadi imago dan menjadi trend di seluruh dunia termasuk Indonesia. Banyak sek...

Arsip Blog

Pages